Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2018

Fakta Menarik SIMPSONS

Gambar
Simpson adalah salah satu kartun komedi yang berasal dari Amerika Serikat. Kartun ini memiliki bebarapa fakta unik. Diantaranya adalah: Percaya nggak kalau seluruh karakter dalam kartun The Simpson hanya memiliki 4 jari?. Iya memang pencipta kartunini (Matt Groening) memang telah menetapkan bahwa seluruh karakter The Simpson hanya memiliki 4 jari, namun tidak untuk satu karakter.God. Ternyata, seluruh nama dari karakter yang ada dalam kartun The Simpson itu diambil dari nama-nama keluarganya Matt Groening tidal lain adalah sang pencipta kartun ini. Dibutuhkan sekitar waktu selama 6 bulan untuk memproduksi satu episode dari The Simpson. Pada tahun 1998, majalah TIME menobatkan Bart Simpson, anak dari Homer Simpson, sebagai salah satu orang paling berpengaruh di dunia. Dibutuhkan sekitar 8,5 hari untuk kamu menonton dan menghabiskan seluruh episode The SImpson tanpa ada iklan atau tidur. Dalam sebuah episode, Homer mengatakan bahwa ia memiliki teori. Teori itu berbunyi kalau

SEJARAH SIMPSON

Gambar
Simpson`s Familly. Simpson si rambut kuning The Simpson adalah serial kartun  komedi Amerika Serikat yang diciptakan oleh Matt Groening. Setiap episode berfokus pada kehidupan keluarga simpsons yang terdiri dari Homer, Marge, Bart, Lisa dan Maggie tinggaldisebuah kota bernama Springfield. Keluarga Simpsons ini disertai lebih dari 300 tokoh-tokoh pendukung yang sendiri juga telah dicukup kenal oleh para penontonya. Saat ini, The Simpsons ditayangkan oleh FOX di Amerika Serikat dan merupakan serial animasi terpanjang dalam sejarah Amerika Serikat. The Simpson telah menjajaki musim ke 25 pada tahun 2014. Meskipun berformat kartun, The Simpson merupakan acara yang ditujukan untuk pemirsa dewasa. Tema-tema yang diangkat beraneka ragam dan tak jarang memasukan topik yang sensitif. Serial ini banyak dikenal atas komedi satir yang menyinggung kehidupan sosial di Amerika Serikat pada khususnya. Selain itu,The Simpson juga sering menghadirkan bintang tamu.